Ide desain taman dengan rumput atau taman sintetis | Tukang taman surabaya -arsitektaman.com
Tukang taman surabaya - arsitektaman.com pada kesempatan ini membahas mengenai ide taman palsu atau Ide desain taman dengan rumput atau tanaman sintetis.Pada perkembanganya taman sintetis mulai sering di lirik oleh para dekorasi taman karena faktor perawatan yang tidak terlalu rumit.
Beberapa faktor yang membuat taman sintetis kian menjadi pesona di kalangan urbanisasi yang tinggi. di beberapa konsep yang kami tangani hampir 30% nya memiilih tanaman sintetis untuk melengkapi keperluan penghijaun. meskipun, taman sintetis atau tanaman sintetis tidak memberikan fungsi konsep awal tujuan taman itu sendiri dan dalam kesehatan tidak memberikan manfaat apa2 dan hanya memberikan pemandangan saja, taman sintetis nyatanya masih banyak menjadi sebuah opsi dalam pembuatan taman dengan alasan bahwa taman sintetis tidak memerlukan perawatan rutin seperti taman aslinya yg harus menyiram dan juga memupuk selain faktor perawatan, kebanyakan taman sintetis berada di dalam rumah atau kantor ( Indoor garden ) dan sudah jelas kalau indor memang untuk mengurangi kotoran akibat adanya tanah taman.
Jenis taman yang mudah perawatanya
Masih berhubungan dengan taman sintetis, jika taman selain sintetis di anggap kurang memberikan kebersihan, maka akan kita ulas bersama tentang taman lain yang relatif mudah perawatan dan bersih di pandangnya.
Baca juga :
Taman minimalis untuk lahan sempit
Info tukang taman surabaya terbaik
Tukang taman surabaya - Arsitektaman.com
Sebenarnya taman yang bersih dan indah tergantung pada perawatanya. meskipun sintetis jika tidak dirawat dengan benar maka kaitan plastik akan mudah patah dan juga warna yang kusam, nah berikut adalah jenis taman yang mudah perawata dan pemeliharaanya.
1. Taman kering ( Rock garden )
Taman yang bisanya terdapat di dalam ruangan ini menjadi opsi beberapa orang yang ingin memiliki taman tapi tetap mengusung tema minimalis serta tidak banyak tanaman yang di gunakan. jenis taman ini akan telihat indah jika di support oleh bangunan sekitarnya dan juga konsep dan tema yang benar benar di perhitungkan.
karena jika konsep nya tidak bagus. alih alih mendapatkan taman yang indah malah bisa jadi tumpukan batu yang tercecer dimana mana.
selain itu taman kering memang terlihat lebih rapi hal itu selain karena sebuah penataan yang bagus. jenis batu pada taman kering memang harus melalui sebuah proses pemilihan yang tepat.
2. Taman minimalis modern
Taman minimali modern berbeda dengan taman minimalis pada umum nya. taman minimalis modern lebih menonjolkan arsitek bangunan semi permanen dengan penampahan ornamen atau bangunan buatan yang bangun menggunakan material semen dan pasir sehingga dapat membentuk pola yang bagus dan menjadi taman minimalis modern.
selain itu, taman minimalis modern selalu di kaitkan dengan dinding vertikal yang di lapisi batu alam dengan tujuan kesan soft dan elegan di dapatkan dari taman berjenis satu ini. oleh karena sedikit penggunaan tanaman maka taman ini masuk dalam kategori mudah perawatan.
3. Taman minimalis - Tukang taman surabaya
Nah khusus taman ini terbilang sangat mudah di rawat dari segi apapun. bagaimana tidak, anda hanya cukup menghubungi tukang taman surabaya untuk mengurus semua hal tentang taman atau pembuatan taman. di bawah ini. merupakan contoh dari jenis taman minimalis - tukang taman surabaya.
Nah sekian dulu pembahasan kali ini.
Jika anda tertarik pada taman seperti diatas. kami bisa buatkan dengan anda mulai dari membangun dan mendesain taman.
Kami menyediakan kolom kontak untuk pertanyaan. atau anda bisa langsung hubungi kami via whatsapp untuk konsultasi seputar taman atau klik disini untuk mengetahui tentang kami Home
Posting Komentar